Minggu, 04 September 2011

KAR-98

KAR-98

Karabiner 98 adalah rifle dengan sistem mekanisme bolt-action (satu peluru, satu reload). Dikembangkan oleh salah satu pabrik senjata terkenal pada jaman dulu di Jerman yang bernama Mauser (sekarang dah kalah pamor sama Heckler und Koch -H&K). Kar98k masuk ke dalam dinas militer NAZI pada tahun 1935. Memiliki tingkat akurasi yang cukup baik, hanya saja masih kalah dengan pesaing nya 'Mosin-Nagant' buatan Rusia.

Data teknis
Ukuran peluru : 7.92 x 57mm Mauser.
Panjang seluruh : 1250mm
Panjang laras : 740mm
Berat : 4.09kg
Kapasitas peluru : 5 peluru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar