Selasa, 02 November 2010

TU 160

PESAWAT PEMBOM SUPERSONIK RUSIA TU 160

TU 160 memiliki panjang 54 m, dengan berat 267 ton, maksimum takeoff weight - 275 ton dengan lebar sayap minimum sweepback (20 derajat) - 57,7 m, dengan intermediate (35 derajat) - 50,7 m, dengan maksimum (65 derajat) - 35,6 m .

Selain bertubuh besar Pesawat pembom ini dilengkapi dengan Mesin penggerak Supersonik yang mampu melesat dengan kecepatan Marc 3. serta dipenuhi ratusan bom dan missiles yang siap di gugurkan .TU 160 sering juga disebut dengan nama Black Jack kalau yang diartikan ke bahasa Indonesia adalah (Gada/Pemukul) memang predikat tersebut wajar saja di berikan kepada TU160, dan kita bisa bayangkan betapa dahsyatnya si pesawat Pembom Rusia yang satu ini.

Namun dalam perawatannya TU 160 memerlukan biaya yang tidak sedikit , walaupun perawatan TU-160 ini sangat mahal toh , tidak menyurutkan negara Ukraina untuk membeli TU -160 sebagai perkuatan armada perangnya.

Dalam perkembangannya TU-160 mendapat perhatian serius dari intelijen Amerika, itu terbukti dengan relasenya pesawat pembom Amerika B1 dan B2 yang dilansir Amerika untuk menyaingi TU 160 yang dimana pesawat B1-B2 lebih di fokuskan kepada teknologi stealth demi keamanan di udara dalam pendeteksian musuh.

Pada 2006, Angkatan Udara Rusia telah memodernisasi pesawat TU-160 dengan jangka waktu tiga tahun dengan jadwal yang sudah direncanakan.

Pengembangan TU-160 lebih di utamakan pada :

* System digital, multireserved, neutron nuklir lainnya dan emisi tahan avionics
* Penambahan daya dan steering melalui satelit GLONASS Rusia dan global positioning system
* Diperbaharui versi NK-32 dengan peningkatan kehandalan mesin.
* Kemampuan untuk beroperasi lebih strategis dengan dukungan satelit GLONASS dan perkuatan navigated cruise missiles
* Kemampuan untuk antisipasi missiles
* Kemampuan untuk mempercanggih bom laser

Pada Januari 2007 General Vladimir Mikhailov mengumumkan bahwa VVS akan menerima Tu-160s setiap tiga tahun, dan bahwa mereka akan memulai program baru untuk meningkatkan sistem avionics. Pada saat ini ada 16 armada bombers yang siap di perbaharui

para ilmuan Rusia mencoba mengembangkan varian dari TU160 dengan kemampuan yang tidak kalah dengan Pesawat Pembom Amerika (B-1&2) . Seperti yang dilansir salah satu Departemen Pertahanan Rusia, pihaknya mengklaim akan membuat pesawat generasi terbaru dari TU-160 yaitu TU-170 yang masih dalam rencana pembuatan,

Berikut ini ada macam-macam Varian TU 160 yang masih dalam pengembangan System Avionic.

1. Tu-160S: digunakan untuk tujuan serial Tu-160s bila diperlukan untuk memisahkan mereka dari seluruh produksi dan pra-eksperimental pesawat
2. Tu-160V : hidrogen cair fueled versi (lihat juga Tu-155) [24]
3. Tu-160 NK-74 : ditingkatkan (extended range) dengan versi mesin NK-74
4. Tu-160M : digunakan untuk membawa dua pembom jarak jauh, berkekuatan hypersonic yaitu Kh-90 (3M25 Meteorit-A) missiles
5. Tu-160P (Tu-161): lebih di utamakan untuk pencegat interceptor
6. Tu-160PP : Digunakan untuk antisipasi Serangan elektronik (anti jamming )
7. Tu-160R : digunakan untuk pengintaian platform
8. Tu-160SK : versi komersial, yang dirancang untuk meluncurkan satelit yang "Burlak" (Rusia: Бурлак, "hauler") sistem.
9. Tu-170 : sebuah pesawat konvensional yang masih dalam perancangan

General characteristics TU 160

* Crew: 4 (pilot, co-pilot, bombardier, defensive systems operator)
* Length: 54.1 m (177 ft 6 in)
* Wingspan:
o Spread (20° sweep): 55.70 m (189 ft 9 in)
o Swept (65° sweep): 35.60 m (116 ft 10 in)
* Height: 13.10 m (43 ft 0 in)
* Wing area:
o Spread: 400 m² (4,310 ft²)
o Swept: 360 m² (3,875 ft²)
* Empty weight: 110 t (242,000 lb)
* Loaded weight: 267 tonnes (590,000 lb)
* Max takeoff weight: 275 tonnes (606,000 lb)
* Powerplant: 4× Kuznetsov NK-321 turbofans
o Dry thrust: 137 kN (30,900 lbf) each
o Thrust with afterburner: 245 kN (55,100 lbf) each

Performance

* Maximum speed: Mach 2.05[27] (2,220 km/h, 1,380 mph, 1,200 kn) at high altitude
* Range: 17,400 km (9,400 nmi, 10,800 mi) unrefueled
* Combat radius: 10,500 km (5,670 nmi, 6,500 mi)
* Service ceiling: 15,000 m (49,200 ft)
* Rate of climb: 70 m/s (13,860 ft/min)
* Wing loading: 743 kg/m² with wings fully swept (152 lb/ft²)
* lift-to-drag: 18.5-19, while supersonic it is above 6.[28]
* Thrust/weight: 0.37

Armament

* 2 internal bays for 40,000 kg (88,185 lb) of ordnance, options include:
o 2 internal rotary launchers each holding 6 × Raduga Kh-55 cruise missiles (primary armament) or 12× Raduga Kh-15 short-range nuclear missiles

Tidak ada komentar:

Posting Komentar